Kamis, 29 September 2011

Kecetit bisa sebabkan Kelumpuhan

Kecetit………….. mungkin ada yang pernah mengalami hal ini.  Kecetit akan menyebabkan rasa sakit pada punggung kita. Penyebabnya berbagai macam, antara lain mengangkat beban berat atau gerakan yang tiba-tiba sehingga mengakibatkan kontraksi pada otot dipunggung.

Ada bannyak penyebab mengapa seseorang sakit kecetit di pinggang, hal ini bisa dikarenakan karena postur yang kurang bagus ditambah karena
- Mengangkat beban yang terlalu berat
- Duduk terlalu lama dengan posisi yang salah
- Terlalu membungkuk
- Mengangkat barang berat dan posisi berputar (ketliyer)
Posisi yang tidak benar akan mengakibatkan syaraf tegang, otot, ligamentum dan bantalan tulang rusak
Apakah sakit kecetit di pinggang bisa disembuhkan ??
Tentu saja bisa disembuhkan bila melum mencapai tahap yang menyebabkan kerusakan permanen.
Seringkali kita tidak terlalu perhatian dengan sakit sebentar sembuh karena terjatuh, bekerja terlalu berat, badan akan menjadi stress dan terjadilah disfungsi tubuh.

Untuk itulah kami tawarkan penyembuhan  kecetit dengan terapi pijat, sembuh tanpa operasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar